Status PT BPR SAU Berubah Status PERSERODA, Serta dapat Tambahan Modal

Lensa Parlemen l Surabaya, DPRD Kota Surabaya menggelar rapat paripurna agenda mendengar pandangan umum fraksi-fraksi, sebelum disahkan menjadi peraturan daerah (perda) tentang penyertaan modal dan perubahan status PT Bank Perkreditan Rakyat Surya Artha Utama (BPRR …

Dewan : Lomba Ludruk Dan Produk UMKM, Hari Jadi Kota Surabaya Tahun Depan

Lensa Parlemen l Surabaya – Ketua komisi B DPRD kota Surabaya Luthfiyah mengapresiasi Pemerintah kota Surabaya atas pertunjukan di hari jadi kota Surabaya 729 yang membuat warga sangat senang dan bahagia. Warga Surabaya yang merindukan …

Dewan Minta Pemkot Segera Bangun Gorong-Gorong Untuk Atasi Banjir Di Wilayah Sidotopo Sekolahan

Lensa Parlemen l Surabaya – Akhmad Suyanto, anggota Komisi B DPRD Surabaya lakukan kunjungan ke Sidotopo Sekolahan, Semampir. Didampingi oleh ketua RW, ketua RT, kader PKK dan Kader Kesehatan RT 09/RW 05, Kamis (27/1/2022). Kunjungan …

Politisi PDIP Wakili Warga Surabaya Bebaskan ijazah SMA/ SMK Yang di Tahan, Agar Dispendik Jatim Peduli

Lensa Parlemen l Surabaya – Anas Karno, wakil Komisi B DPRD Kota Surabaya Politisi PDI Perjuangan mendapat laporan dan keluhan warga adanya sekolah yang menahan ijasah SMA/SMK maupun SLB membuat Anas karno turun langsung ke …

Anas Karno Dorong Pemkot Surabaya Berikan Intervensi Kebijakan Terhadap 37.000 UMKM

Lensa Parlemen l Surabaya – Setelah diberlakukan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Mikro, PPKM darurat, PPKM Level 4 dan perpanjangan sampai 16 Agustus 2021 di Kota Surabaya oleh Pemerintah Pusat menjadi perhatian berbagai pelaku usaha …

DPRD Kota Surabaya, Kembali Berduka Atas Meninggalnya Hamka Mujiadi Salam, Ketua Fraksi PAN-PPP

Lensa Parlemen l Surabaya – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) kota Surabaya kembali berduka, setelah beberapa bulan lalu anggota Komisi D Ibnu Shobir dari fraksi PKS karena terpapar Covid, dini hari tadi, Sabtu 31 Juli …

SATPOL PP SURABAYA TERTIBKAN 2 PASAR SETELAH HEARING DI KOMISI B

Lensa Parlemen TV-Online,

Rapat Dengar Pendapat (Hearing)  Komisi B Bidang Perekonomian DPRD Kota Surabaya Bersama Dinas Perekonomian dan Satpol PP Serta Dinas terkait Pemerintah Kota Surabaya tentang Penertiban Pedagang Pasar Pandegiling dan Pasar Keputran Surabaya. (B4M)